Monday, December 17, 2012

Konveksi Jas Almamater [Bagian 3]


4. Bowtie
Konveksi Jas Almamater - Jika blazer dan kemeja belum cukup menampilkan gaya maskulin Anda, coba pakai dasi kupu-kupu atau yang biasa disebut bowtie. Buat penampilan tetap feminin dengan menggunakan rok atau celana hotpants, ketimbang celana panjang. Selain itu, bermain-mainlah dengan motif dan warna pada dasi, agar penampilan lebih unik.

5. Jam Tangan Besar
Berikan sentuhan mewah terakhir dengan mengenakan jam tangan. Jam tangan maskulin merupakan tren mode terkini bagi wanita. Pergelangan tangan wanita yang kecil akan tampak bergaya jika mengenakan jam tangan berukuran besar. Jam dengan warna emas lebih baik, untuk menyatakan tampilan mewah.

Setelah anda selesai membaca informasi gratis yang kami berikan mengenai Cara Tepat Menggunakan Busana Pria yang Boleh digunakan Wanita, izinkan kami untuk kembali melakukan promosi yang berkaitan dengan kami dan bisnis kami.

Pakar konveksi merupakan Konveksi Jas Almamater. Walaupun sebenarnya kami tidak sekedar Konveksi Jas Almamater, karena kami menerima segala macam pesanan untuk seluruh jenis item produksi konveksi. Selain itu juga, kami memiliki kebijakan dimana kami menerima pesanan untuk seluruh skala produksi. Kami menerima pesanan untuk skala besar, kecil hingga satuan. Oleh karenanya, berapa buahpun item produksi yang ingin pembaca buat. Kami dengan senang hati akan menerimanya.

Sebagai Konveksi Jas Almamater, kami juga memiliki sebuah kebijakan unik yang hanya sedikit konveksi memilikinya. Tidak hanya kualitas, kami juga bersedia memberikan anda garansi. Garansi dapat berupa perbaikan, ganti rugi berupa uang, potongan harga hingga 100 persen atau berbagai macam ganti rugi lainnya, sesuai dengan kesepakatan bersama. Adapun garansi diberlakukan untuk keterlambatan, kesalahan produksi dan lain sebagainya. Sebagai catatan, garansi hanya dapat diberlakukan bila sudah disepakati di awal transaksi.

Bila anda tertarik untuk menggunakan jasa kami, jangan sungkan untuk menghubungi nomor kontak yang telah kami sediakan.

No comments:

Post a Comment