Wednesday, January 23, 2013

Grosir Pakaian Tanah Abang Tidak Laku dan Yang Wah di Tahun 2012 [Bagian 2]


Grosir Pakaian Tanah Abang Tidak Laku dan Yang Wah di Tahun 2012 - Menurut Hery, penurunan terjadi, karena akses menuju pasar terhalang banjir. Sejumlah pedagang pun memilih tidak membuka toko. Hampir 40 persen dari sekitar 7.000 pedagang di Blok A menutup toko. Sementara itu, pedagang yang tetap berjualan memilih tutup lebih awal dari hari normal. Sebagian besar sudah menutup toko sebelum pukul 17.00 WIB. Bahkan, ada pedagang yang sudah menutup tokonya pukul 13.00 WIB.

Tahun 2012 sudah berlalu, dan sudah lebih dari 20 hari tahun 2013 datang, namun apa yang terjadi di tahun 2012 tentu masih menarik untuk disimak. Berikut ini adalah aneka peristiwa yang paling wah yang terjadi setahun belakangan kemarin. Kami merangkum dalam 10 bagian.


Xenia Maut
Afriyani Susanti jadi sosok paling dibenci di awal tahun 2012. Aksinya menabrak orang di pinggir jalan pada Minggu pagi yang cerah, 22 Januari, yang merenggut 9 jiwa sekaligus kemudian mengundang komentar hujatan, caci-maki, dan kegeraman khalayak. Apalagi diketahui Afriyani sehabis berpesta emalam suntuk dan dalam pengaruh narkoba saat menyetir. Julukan sopir Xenia maut lantas disematkan padanya. Akun Twitter-nya @SiNengApril di-mention berkali-kaali sambil mengucap makian kasar. Banyak makian yang menyerang fisiknya yang sebenarnya tak relevan. Di Facebook muncul group bernama “Gerakan Menuntut Afriyani Susanti Di Hukum Mati.” Pada akhirnya, pada 28 Agustus kemarin, Afriyani tak mendapat vonis mati dari hakim. Ia dihukum 15 tahun penjara.

Selanjutnya

No comments:

Post a Comment